Blog Archive

Cara menghilangkan garis bawah pada link blog - by s2c3rr

Pada postingan sebelumnya saya sudah membahas tentang jenis-jenis garis atau border pada blog.nah,pada artikel ini saya ingin membahas cara menghilangkan garis bawah pada link blog atau UNDERLINE.baik itu link sidebar,link judul postingan dan lain-lain.

berikut adalah langkah-langkhnya :

1. Login Blogger
2. Setelah masuk dasbor sobat pilih menu RANCANGAN dan kemudian pilih sub menu EDIT HTML.
3. Jangan lupa mencentang Expand Template Widget y bro.
4. Cari kode
Text-decoration:Underline;
5. setelah ketemu kode di atas kemudian sobat ganti UNDERLINE menjadi NONE.
6. setelah selesai jangan lipa pilih simpan template dan lihat hasilnya.

Yang sebelumnya apabila kursos di letakkan di link maka akan ada garis bawahnya dan setelah melakukan cara di atas maka garis bawah tersebut akan hilang.
Selamat mencoba dan salam sukses selalu..

Share this:

Post a Comment

 
Copyright © All About. Designed by OddThemes | Distributed By Gooyaabi Templates